Kamis, 09 Februari 2012

KoTu.. Batavia Lama

Jika Bosan jalan-jalan ke mall, maka menikmati suasana seperti pada masa kuno mungkin bisa jadi alternatif pilihan untuk agenda liburan kamu..
Pilihannya ke Kota Tua Jakarta. Untuk menuju kesana sangat mudah jika dari wilayah Jabodetabek, tinggal naik Commuter Line jurusan Jakarta Kota atau sering disebut BEOS, langsung nyampe lokasi tujuan.
Banyak gedung-gedung peninggalan sejarah.. diantaranya adalah Museum Fatahillah atau Museum Sejarah Jakarta, Museum Wayang, Museum Bank Indonesia n ada juga Museum Bank Mandiri.. dll.
namun untuk masuk ke dalam gedung museum-museum tersebut hanya bisa pada hari kerja saja, weekend mereka juga tutup.
info selengkapnya klik disini aja..


Selain gedung-gedung museum yang masih terawat baik, ada juga gedung yang dibiarkan lapuk dimakan waktu dan tak terawat. salah satunya gedung "Dasaad Musin Concern".
Konon, gedung ini milik Saudagar keturunan Arab yang jaya pada masanya.. dan pastinya dulu gedung ini Megah pada masanya..
namun kerapuhannya seakan membawa kesan fotografi yang seram.. hal ini kerap kali menjadi objek favorit para fotografer,
berikut info selanjutnya, silakan klik





0 komentar:

Masukkan kode gambar smiley saja (contoh.. :)) atau :sori: dan seterusnya) di komentar kamu, untuk menampilkan gambar smiley..

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar